Jakarta, 20 Desember 2025 – Dalam rangka memperkuat sinergi tata kelola lingkungan menyambut tahun 2026, jajaran pengurus RT se-Kelurahan Tomang, Kecamatan Grogol Petamburan, menggelar rapat konsolidasi akbar pada Sabtu, 20 Desember 2025. Acara yang berlangsung khidmat tersebut dipusatkan di Wisma Tawakal (Wista) PAC LDII Tomang, Jalan Tawakal XI, Jakarta Barat. Pertemuan ini dihadiri oleh seluruh Ketua RT, Ketua RW, serta tokoh masyarakat dari berbagai lapisan di wilayah Kelurahan Tomang. Berfokus pada rencara strategis 2026, rapat konsolidasi ini bertujuan untuk menyelaraskan program kerja kewilayahan, mulai dari peningkatan keamanan lingkungan, penanganan kebersihan,…
Read MoreCategory: Warta Jakarta
Berita Organinsasi seputar DPW DKI Jakarta
PC LDII Tanah Abang Sumbang Suara Pilih Pemimpin LDII Jakarta Pusat
Jakarta (20/12) – Dalam pelaksanaan Musda VII LDII Kota Administrasi Jakarta Pusat Tahun 2025, setiap PC memiliki satu hak suara dalam menentukan terpilihnya Ketua DPD LDII Jakarta Pusat. Sebab itu PC LDII Tanah Abang memiliki peranan yang sama penting seperti PC kecamatan lainnya dalam musyawarah daerah kali ini yang dilaksanakan di Aula Pertemuan lantai dasar Masjid Al Muflihun, Jakarta, Sabtu pagi (20/12/2025). Usia 35 tahun tidak lagi muda bagi organisasi masyarakat Islam yang satu ini. Dalam kiprahnya sebagai organisasi yang fokus pada dakwah serta pembentukan karakter yang profesional religius bagi…
Read MorePeranan PC LDII Tanah Abang dalam Musda LDII Jakarta Pusat
Jakarta (20/12) – Dalam pelaksanaan Musda VII LDII Kota Administrasi Jakarta Pusat Tahun 2025, setiap PC memiliki satu hak suara dalam menentukan terpilihnya Ketua DPD LDII Jakarta Pusat. Sebab itu PC LDII Tanah Abang memiliki peranan yang sama penting seperti PC kecamatan lainnya dalam musyawarah daerah kali ini yang dilaksanakan di Aula Pertemuan lantai dasar Masjid Al Muflihun, Jakarta, Sabtu pagi (20/12/2025). Usia 35 tahun tidak lagi muda bagi organisasi masyarakat Islam yang satu ini. Dalam kiprahnya sebagai organisasi yang fokus pada dakwah serta pembentukan karakter yang profesional religius bagi…
Read MoreBuka Musda VII LDII Jakarta Pusat, Imam Bashori Tegaskan LDII Perkuat Organisasi dengan Digitalisasi
Jakarta (20/12). Musyawarah Daerah (Musda) VII Kota Jakarta Pusat secara resmi menetapkan Aris Triarso sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LDII Kota Administrasi Jakarta Pusat masa bakti 2025-2030. Musda LDII Kota Jakarta Pusat tersebut berlangsung pada Sabtu (20/12). Penetapan tersebut dilakukan dalam sidang paripurna Musda VII yang berlangsung kondusif dan penuh musyawarah. Seluruh rangkaian agenda dapat diselesaikan dengan lancar, tanpa adanya sanggahan maupun keberatan dari peserta. Keputusan tersebut disepakati bersama oleh seluruh utusan yang hadir dalam sidang paripurna yang dipimpin oleh Sekretaris DPW LDII Jakarta, Sukarjan. Ketua DPW LDII Jakarta…
Read MoreMusda VII LDII Jakarta Pusat Lahirkan Pemimpin Baru; Sinergikan Budaya, Perkuat Komunikasi Bersama Warga
Jakarta (20/12). LDII Jakarta Pusat menggelar Musyawarah Daerah (Musda) VII di Masjid Al-Muflihun, Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu (20/12). Acara tersebut diikuti sebanyak 65 peserta terdiri dari Pengurus Pimpanan Anak Cabang (PAC) dan Pimpinan Cabang (PC) serta Pengurus DPD LDII Jakarta Pusat. Musda mengusung tema “Meningkatkan Generasi Berkarakter Luhur Sebagai Pilar Membangun Jakarta Pusat Berbudaya”. Ketua DPW LDII DKI Jakarta, Imam Bashori, dalam sambutannya menegaskan bahwa Musda ini akan melahirkan pengurus baru DPD LDII Jakarta Pusat serta penyampaian laporan pertanggungjawaban ketua periode sebelumnya. Imam Bashori menilai kepemimpinan DPD LDII…
Read MorePerkuat Ketahanan Pangan Jakarta, DPW LDII Jakarta dan Dinas KPKP Siapkan Kerjasama Urban Farming dan Juleha
JAKARTA (16/12) – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Provinsi DKI Jakarta melakukan audiensi dengan Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta pada Selasa, 16 Desember 2025. Pertemuan ini membahas penguatan sinergi dalam program ketahanan pangan berbasis masyarakat, khususnya urban farming dan manajemen pemotongan hewan kurban. Kepala Bidang Pertanian Dinas KPKP DKI Jakarta, Iwan Indriyanto, mewakili Kadis KPKP, menyambut positif kunjungan tersebut. Menurutnya, inisiatif LDII sejalan dengan tugas pemerintah dalam melayani kebutuhan pangan masyarakat Jakarta. “Tanggapan kami sangat positif. Apa yang dibahas tadi adalah langkah…
Read MoreSakoda SPN Kota Jaksel Sukses Gelar Kembesda, Dorong Kualitas Pembinaan Generasi Muda
Jakarta (15/12). Gerakan Pramuka Satuan Komunitas Sekawan Persada Nusantara (Sako SPN) DKI Jakarta menggelar Perkemahan Besar Daerah (Kembesda) pada Sabtu–Minggu, 15–16 November 2025, bertempat di Bumi Perkemahan Ragunan, Jakarta Selatan. Kegiatan ini diikuti oleh gugus depan Sako SPN se-DKI Jakarta dengan antusiasme peserta yang tinggi. Kembesda menjadi agenda strategis Sako SPN dalam memperkuat pembinaan kepramukaan berbasis karakter, spiritualitas, dan keterampilan hidup. Beragam kegiatan disusun secara sistematis, mulai dari pendirian tapak kemah, wide games, pioneering, lomba kepramukaan, hingga penguatan nilai keagamaan melalui nasehat agama dan refleksi diri. Ketua Kwarda Gerakan Pramuka…
Read MoreSMEC Rawamangun Gandeng Majelis Taklim Al Barokah Gelar Cek Kesehatan Mata Gratis
Jakarta (13/12). Majelis Taklim Al Barokah naungan PAC LDII Jati, Jakarta Timur, bekerja sama dengan Sabang Merauke Eye Center (SMEC) menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan mata dan kesehatan umum gratis bagi masyarakat sekitar Masjid Al Barokah, Pulogadung, Jakarta Timur, pada Minggu (13/12/2025). Dewan Pembina Majelis Taklim Al Barokah, Sigit Abdurrakhman mengatakan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian pengurus masjid terhadap kesehatan masyarakat. Selain pemeriksaan mata gratis, kegiatan ini juga dilengkapi dengan pemeriksaan kesehatan umum. “Pada hari ini kami dari pengurus Masjid Al Barokah mengadakan pemeriksaan mata gratis yang bekerja sama dengan SMEC…
Read MoreLDII dan FKUB Dorong Penguatan Kerukunan Antarumat Beragama saat Silaturahmi ke Keuskupan Agung Jakarta
Jakarta (12/12). Pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi DKI Jakarta menggelar kunjungan dan silaturahmi ke Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) di Gereja Katedral, Sawah Besar, Jakarta Pusat, pada Kamis, 11 Desember 2025. Rombongan disambut langsung oleh Uskup KAJ, Kardinal Ignatius Suharyo. Dalam pertemuan tersebut, Kardinal Suharyo menguraikan pesan sejarah serta makna simbolik kerukunan, termasuk keberadaan Terowongan Silaturahmi Katedral–Istiqlal yang selama ini menjadi simbol persatuan dan ruang edukasi keberagaman. Ketua FKUB DKI Jakarta, KH. Yusuf Aman, menegaskan bahwa keberagaman merupakan anugerah yang harus dijaga melalui interaksi yang sehat dan keteladanan di…
Read MorePAC LDII Petojo Utara tutup Akhir Tahun dengan Family Gathering & Proker
Jakarta Pusat (29-30/11). Menutup rangkaian kegiatan tahun 2025, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kelurahan Petojo Utara, Jakarta Pusat, menggelar kegiatan Family Gathering dan Musyawarah Program Kerja (Proker) di Purwokerto, Jawa Tengah, pada 29–30 November 2025. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini diikuti sekitar 60 anggota Majelis Taklim Nurussalam. Agenda utama, diisi rapat tahunan membahas arah dan prioritas program kerja PAC LDII Petojo Utara untuk tahun 2026, sekaligus mempererat kebersamaan melalui acara Family Gathering di Pondok Pesantren Mahasiswa (PPM) Al-Kautsar Purwokerto dan Lokawisata Baturraden. Ketua PAC…
Read More