Jakarta (10/6). Hari Media Sosial yang jatuh pada 10 Juni menjadi pengingat bagi bangsa Indonesia, mengenai pemanfaatan media sosial sebagai ruang publik yang sehat. DPP LDII melihat terdapat tantangan dan peluang yang dihadapi masyarakat dalam penggunaan media sosial. Ketua DPP LDII dan Koordinator Bidang Komunikasi, Informasi, dan Media (KIM), Rulli Kuswahyudi, menekankan manusia saat ini hidup dalam era new media, di mana informasi yang benar bercampur aduk dengan hoax, “Media sosial, yang awalnya berfungsi sebagai sarana interaksi antar individu yang jauh, kini telah bertransformasi menjadi tempat berbagi opini dan informasi…
Read MoreDay: June 20, 2024
Ketua DPP LDII: Kurban Sebagai Manifestasi Ketakwaan dan Kesalehan Sosial
Jakarta (15/6). Kurban merupakan perwujudan takwa Nabi Ibrahim AS kepada Allah SWT, yang kemudian Allah juga memerintahkan Nabi Muhammad SAW dan umat Islam untuk berkurban. Landasan kurban umat Islam sama halnya dengan Nabi Ibrahim AS, yakni ketakwaan dan keikhlasan. Hal tersebut ditegaskan Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso dalam siarannya persnya. Ia mengajak umat Islam menata niatnya dalam berkurban. Ketakwaan kepada Allah dan keikhlasan harus menjadi landasan dalam berkurban, yang mendorong kesalehan sosial dan individu. “Kurban bisa dilaksanakan siapa saja, tidak hanya orang kaya. Mereka yang tidak mampu bisa…
Read More