Ketua DPW LDII DKI Jakarta, Ajak Tetap Netral Aktif Hadapi Pilgub

Jakarta (2/11). Jelang Pilkada Gubernur, Ketua DPW LDII Jakarta Teddy Suratmadji mengingatkan agar warga LDII tetap netral aktif terutama kontribusi sebagai lembaga. Hal itu ia ungkapkan saat Rapimwil DPW LDII Jakarta di Grand Ballroom Minhaajurrosyidin, Jakarta Timur, pada Sabtu (2/11). “LDII tidak memberikan dukungan sepihak pada salah satu paslon,” ujar Teddy. Warga LDII, ia menegaskan, harus secara aktif menyalurkan aspirasi dan hak pilihnya pada pemilihan kepala daerah serentak yang akan dilaksanakan pada Rabu (27/11) yang akan datang. Teddy juga menekankan pemilihan pemimpin harus didasari rasa rasionalitas dan hati nurani, bukan…

Read More

Rapimwil LDII DKI: Aktualisasi Peran Lembaga Dakwah di Jakarta Kota Global

Jakarta, (2/11). LDII DKI Jakarta menggelar Rapat Pimpinan Wilayah (Rapimwil) 2024 di Grand Ballroom Minhaaajurrosyidin, Jakarta Timur bertema “Aktualisasi Peran Lembaga Dakwah Menyongsong Jakarta Kota Global.” Acara itu menjadi konsolidasi bagi ratusan pengurus LDII se-Jakarta, yang dihadiri tokoh nasional, dan pejabat pemerintah pada Sabtu (2/11). Jelang Pilkada Serentak nanti, konsolidasi itu menjadi aktualisasi peran LDII dalam pembangunan Jakarta yang lebih inklusif, berdaya saing, dan berwawasan global. “Konsolidasi organisasi di tingkat wilayah dan kota sangat penting untuk memastikan bahwa program LDII berjalan sesuai dengan tujuan strategis yang telah ditetapkan,” ujar Muhammad…

Read More