LDII Jakarta Ajak Orangtua Pahami Pentingnya Pendidikan Seksual Lewat Webinar

Jakarta (30/1). Biro Pemberdayaan Perempuan dan Kesejahteraan Keluarga (PPKK) LDII Jakarta menggelar Webinar Podcast (Webcast) mengenai Edukasi Seksualitas Keluarga, Sabtu (28/1) lalu. Hal ini sebagai antisipasi maraknya budaya hubungan bebas yang membahayakan generasi muda. Ketua DPW LDII DKI Jakarta Teddy Suratmadji mengatakan sesuai tema acara, hal-hal terkait seksual yang dulu dianggap tabu, kini menjadi perlu disampaikan. “Generasi muda yang sekarang sedemikian bebas, karena itu webinar ini penting,” ujarnya. Anggota DPD RI Fahira Idris yang diundang pada acara itu juga mengatakan edukasi tersebut sangat relevan dengan kebutuhan keluarga saat ini. “Kita…

Read More

Sosialisasi FORKOM UB DKI Jakarta Programkan Akademi UB Tahun 2023

Jakarta (30/1). DPW LDII DKI Jakarta mengadakan “Sosialisasi FORKOM UB DKI Jakarta Kepada UB se-Jakarta Selatan Untuk Sinergitas UB Maju Bersama”. Acara yang digelar di Masjid Baitul Zaki Mustofa, Bintaro, Jakarta Selatan itu, diikuti oleh 50 peserta dari pengurus UB (Usaha Bersama) se-Jakarta Selatan (29/1). Sekretaris DPW LDII, Muhamad Ied mengatakan Forum Komunikasi (FORKOM) UB DKI Jakarta merupakan motor penggerak menciptakan pejuang-pejuang UB dalam wadah Akademi UB. “Sinergi program penggerak UB dalam rangka meningkatkan gerakan ekonomi usaha bersama lebih masif lagi di wilayah DKI Jakarta yang diinisiasi Biro Ekonomi dan…

Read More